oleh

Kapolres Toba Melaksanakan Pengecekan Lokasi F1 H2O dan Kantor Command Center Dalam Rangka Pengamanan F1 H2O dan Pengecekan Gotong Royong Bersama di Sekitar Lokasi F1 H2O* Bertempat di Kantor Penanaman Modal dan Perijinan Kab.Toba Serta Pelabuhan Mulia Raja Balige di Kel.Napitupulu Bagasan Kec.Balige Kab.Toba

-Regional-25 Dilihat

TOBA (RN) – Adapun kegiatan yang dilaksanakan yaitu melaksanakan Pengecekan Lokasi F1 H2O dan berkoordinasi dengan Kontraktor Adhy Karya an.Jumadi terkait Progress Pembangunan Lokasi F1 H2O, Melaksanakan Koordinasi dengan Pegawai Dinas Penanaman Modal dan Perijinan Kab. Toba an.Adelia Manurung (Kabid Perijinan) untuk penggunaan Lantai II Kantor Dinas Penanaman Modal dan Perijinan Kab.Toba dan Melaksanakaan Pengecekan Pelaksanaan Gotong Royong disekitar Lokasi F1 H2O bersama Sekda Kab.Toba serta OPD Kab.Toba

Saat Ini Lokasi F1 H2O sudah dalam Keadaan Bersih, dan memasuki Tahap Pembangunan Pagar, Pancang Paku Bumi dan Lantai Lokasi Parkir, Untuk Penggunaan Kantor Dinas Penanaman Modal dan Perijinan Kab.Toba harus dikoordinasikan Kepada Bupati Toba dan untuk Jarak Kantor Dinas Penanaman Modal dan Perijinan Kab.Toba ke Lokasi F1 H2O sekitar 10 meter.

Kegiatan dihadiri oleh AKBP Taufiq Hidayat Thayeb SH S.IK (Kapolres Toba), Drs Augus Sitorus (Sekda Kab.Toba), Shalomo Simanjuntak SE (Kadis Koperindagkop Kab.Toba), dr Rajaipan Sinurat (Kadis Lindup Kab.Toba), Herbin Tampubolon (PLT Kadis Perhubungan Kab.Toba), Harianto Butar – Butar (PLT Kasatpol PP), Sofyan Sitorus ST MT (PLT Kadis PUTR Kab.Toba), Sesmon Butar butar (PLT Kadis Kominfo Toba), AKP Agus Salim Siagian (Kapolsek Balige), Kapten J Sinaga (Danramil Balige), AKP Dimun Hutauruk (Kasat Shabara Polres Toba), Pers TNI, Pers Polres Toba dan ASN Kab.Toba

Pelaksanaan Pengecekan Lokasi F1 H2O dan Pelaksanaan Gotong Royong Bersama berjalan dalam keadaan Aman Dan Baik serta sesuai Protokol Kesehatan Covid -19

(Humas Polres Toba)